Briptu Heidar yang Disandera di Puncak Papua Ditemukan Gugur
JAKARTA, Briptu Heidar sempat disandera oleh sekelompok orang tak dikenal di Kabupaten Puncak, Papua. Polisi sempat melakukan negosiasi dengan kelompok tersebut, namun Briptu Heidar ditemukan gugur. “Kami dapat kabar ditemukan telah wafat,” kata Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Dedi Prasetyo saat diminta konfirmasi, Senin (12/8/2019). Briptu Heidar sempat disandera oleh kelompok tak dikenal. Wilayah penyanderaan itu dikenal sebagai wilayah […]